Disampaikan kepada seluruh mahasiswa pendidikan dokter gigi jenjang S1 bahwa kuliah perdana akan dilaksanakan dengan tahapan sebagai berikut:
Demikian beberapa hal yang dapat disampaikan, harap menjadi perhatian.- Hari senin, 3 Agustus 2015 diawali dengan ibadah awal semester ganjil 2015/2016 yang akan dilaksanakan di Gereja Kampus Unsrat dengan jadwal yang akan diinformasikan kemudian. Seluruh mahasiswa S1 dan program profesi, staf pegawai, staf pengajar dan pimpinan program studi diharapkan kehadirannya dalam mengikuti Ibadah tersebut. Koordinator acara yaitu drg. Christy Mintjelungan, MKes.
- Hari Senin, 3 Agustus 2015 setelah ibadah selesai dilanjutkan dengan sosialisasi awal perkuliahan semester ganjil 2015/2016 yang akan dilaksanakan bagi mahasiswa tahun 2012, 2014 dan 2015.
- Hari Selasa, 4 Agustus 2015 merupakan kuliah perdana dalam setiap modul pembelajaran dengan jadwal yang akan diinformasikan kemudian oleh setiap ketua modul yang telah ditunjuk oleh Koordinator program studi yang tertera dalam surat akademik No. 330/BAAK/PSPDG FK Unsrat/VI-15 yang dapat diunduh pada arsip akademik dalam portal akademik ini.
ttd
Bagian Akademik PSPDG FK Unsrat